4. Mencegah anemia
Zat besi tinggi yang terkandung dalam telur asin membantu tubuh mencegah gejala anemia. Ini termasuk mual, pusing, sakit kepala, dan tubuh yang mudah lelah. Kendati demikian, Kamu harus tetap membatasi konsumsinya dalam porsi yang wajar. Hal itu agar tidak menimbulkan sesuatu yang tidak diinginkan.
5. Mencegah masalah tulang
Telur asin mengandung fosfor dan kalsium yang cukup untuk menjaga dan membantu pertumbuhan tulang. Selain itu, telur asin dapat digunakan sebagai pencegahan osteoporosis. Kalsium membantu pertumbuhan tulang terutama bagi anak-anak dan remaja, sehingga sangat dianjurkan bagi remaja untuk mengkonsumsi telur asin sebagai program pertumbuhannya.
Demikianlah beberapa manfaat dari telur asin untuk kesehatan.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO RESUME CONTENT
Halaman : 1 2