Wali Kota-Dirjen Imigrasi Teken MoU Terkait Pembentukan UKK Imigrasi di Lubuklinggau

Tuesday, 21 February 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

JAKARTA-Wali Kota Lubuklinggau, H SN Putra Sohe bersama Direktur Jenderal (Dirjen) Imigrasi Kementerian Hukum dan HAM RI, Silmy Karim melakukan penandatanganan nota kesepahaman (MoU) bersama dalam bentuk perjanjian kerja sama (PKS) terkait rencana pembentukan Unit Kerja Kantor (UKK) Imigrasi Kelas II Non TPI Muara Enim di Kota Lubuklinggau, bertempat di ruang pertemuan gedung Dirjen Imigrasi, Kemenkuham, Jakarta Selatan, Selasa (21/2/2023) siang.

Baca Juga  Paranoid, Definisi Hingga Penanganan

Pada kesempatan tersebut, Wali Kota Lubuklinggau, H SN Prana Putra Sohe mengucapkan terima kasih atas kerja keras semua pihak hingga dilakukannya penandatanganan MoU ini.

“Alhamdulillah, dengan adanya penandatanganan PKS ini, UKK Keimigrasian segera dibuka di Kota Lubuklinggau, bahkan dalam waktu dekat sudah bisa beroperasi (melakukan pelayanan),” ungkapnya.

Selain itu, melihat potensi Kota Lubuklinggau dan kabupaten disekitarnya, dengan adanya UKK Keimigrasian di Lubuklinggau masyarakat tidak perlu jauh-jauh lagi untuk pelayanan paspor.
Direktur Jenderal Imigrasi Kemenkuham RI, Silmy Karim mengatakan siap mensupport adanya UKK Keimigrasian di Kota Lubuklinggau dan siap hadir dalam peresmian nantinya.

Turut hadir dalam MoU tersebut, Asisten I Bidang Pemerintahan dan Kesra, Kahlan Bahar, Kadis PUPR, Ahmad Asril Asri, Kadis PMPTSP, Hendra Gunawan, Kadis Kominfotiksan, M Johan Iman Sitepu, Kabag Hukum, M Yasin, Kabag Pemerintahan, Ira Dwi Ariyati, Direktur Kerja Sama Keimigrasian, Heru Tjondro, Kepala Devisi Keimigrasian Kanwil Sumsel Herdaus berserta rombongan. (*/adv).

Facebook Comments Box

Baca Juga  Syok Septik, Apa Itu?

Berita Terkait

Pj Wako: Pemkot Lubuk Linggau Satu-satunya Daerah di Sumsel yang Memiliki Aplikasi Hitung Cepat
Pj Wako dan Jajaran Safari Jumat di Masjid Jami’ At Takwa
Pj Wako dan Jajaran Pemkot Senam Bersama di SMPN 9 Lubuk Linggau
Pj Wako Buka Kegiatan Seminar Character Building Based of Minset Change
Pj Wako Buka Kegiatan Monitoring dan Evaluasi GKPD, PJAS dan PPABK 2024
Pj Wako Pimpin Apel Pembinaan Netralitas ASN
Pj Walikota Lubuk Linggau Hadiri Rapat Dengar Pendapat dengan Kemendagri dan Komisi II DPR RI Terkait Kesiapan Pilkada
Pj Wali Kota Lubuk Linggau, H Koimudin bersilaturahmi dengan Menteri Sosial RI, Drs. H. Saifullah Yusuf
Tag :

Berita Terkait

Friday, 22 November 2024 - 13:28 WIB

Pj Wako: Pemkot Lubuk Linggau Satu-satunya Daerah di Sumsel yang Memiliki Aplikasi Hitung Cepat

Friday, 22 November 2024 - 13:23 WIB

Pj Wako dan Jajaran Safari Jumat di Masjid Jami’ At Takwa

Friday, 22 November 2024 - 13:19 WIB

Pj Wako dan Jajaran Pemkot Senam Bersama di SMPN 9 Lubuk Linggau

Friday, 22 November 2024 - 13:13 WIB

Pj Wako Buka Kegiatan Seminar Character Building Based of Minset Change

Friday, 22 November 2024 - 13:09 WIB

Pj Wako Buka Kegiatan Monitoring dan Evaluasi GKPD, PJAS dan PPABK 2024

Berita Terbaru

Lubuklinggau

Pj Wako dan Jajaran Safari Jumat di Masjid Jami’ At Takwa

Friday, 22 Nov 2024 - 13:23 WIB

Lubuklinggau

Pj Wako dan Jajaran Pemkot Senam Bersama di SMPN 9 Lubuk Linggau

Friday, 22 Nov 2024 - 13:19 WIB