Sekda Pimpin Rapat Persiapan HUT RI ke-78

Tuesday, 1 August 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LUBUKLINGGAU-Sekda Kota Lubuklinggau, H Trisko Defriyansa memimpin rapat persiapan peringatan HUT RI ke-78 tahun 2023 di Op Room Dayang Torek, Senin (31/7/2023).

Dalam arahannya, Sekda menyampaikan Pemkot Lubuklinggau sedang mempersiapkan semua agenda berkaitan dengan peringkat HUT ke-78 tahun 2023 dengan sebaik mungkin.

Pemkot Lubuklinggau sambungnya akan mensterilkan lokasi, mempersiapkan perlengkapan termasuk mempersiapkan pasukan Paskibraka untuk pengibaran bendera merah putih pada agenda HUT RI ke-78.

Dia juga mengatakan SK sudah dikoreksi oleh Bagian Pemerintahan dan segera diteruskan ke wali kota Lubuklinggau.

“Intinya perlu sinergitas antar OPD agar rangkaian kegiatan berjalan lancar,” ujarnya.

Mengenai agenda lainnya sambung Sekda, seperti perlombaan akan dikoordinasikan pada instansi lain karena perlombaan biasanya diikuti beberapa instansi seperti Polres, Kodim maupun pihak perbankan.

Baca Juga  Upaya Pengendalian Inflasi, Pemkot Lubuklinggau-Kabupaten Empat Lawang Teken MoU

Kepala Bagian Pemerintahan, Ira Dwi Ariyati menyampaikan dalam rangkaian HUT RI, Pemkot Lubuklinggau selalu melaksanakan upacara dan ziarah di taman makam pahlawan sedangkan tema HUT RI Ke-78 adalah “Terus Maju untuk Indonesia Maju.”(*/acm).

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Pj Wako: Pemkot Lubuk Linggau Satu-satunya Daerah di Sumsel yang Memiliki Aplikasi Hitung Cepat
Pj Wako dan Jajaran Safari Jumat di Masjid Jami’ At Takwa
Pj Wako dan Jajaran Pemkot Senam Bersama di SMPN 9 Lubuk Linggau
Pj Wako Buka Kegiatan Seminar Character Building Based of Minset Change
Pj Wako Buka Kegiatan Monitoring dan Evaluasi GKPD, PJAS dan PPABK 2024
Pj Wako Pimpin Apel Pembinaan Netralitas ASN
Pj Walikota Lubuk Linggau Hadiri Rapat Dengar Pendapat dengan Kemendagri dan Komisi II DPR RI Terkait Kesiapan Pilkada
Pj Wali Kota Lubuk Linggau, H Koimudin bersilaturahmi dengan Menteri Sosial RI, Drs. H. Saifullah Yusuf
Tag :

Berita Terkait

Friday, 22 November 2024 - 13:28 WIB

Pj Wako: Pemkot Lubuk Linggau Satu-satunya Daerah di Sumsel yang Memiliki Aplikasi Hitung Cepat

Friday, 22 November 2024 - 13:23 WIB

Pj Wako dan Jajaran Safari Jumat di Masjid Jami’ At Takwa

Friday, 22 November 2024 - 13:19 WIB

Pj Wako dan Jajaran Pemkot Senam Bersama di SMPN 9 Lubuk Linggau

Friday, 22 November 2024 - 13:13 WIB

Pj Wako Buka Kegiatan Seminar Character Building Based of Minset Change

Friday, 22 November 2024 - 13:09 WIB

Pj Wako Buka Kegiatan Monitoring dan Evaluasi GKPD, PJAS dan PPABK 2024

Berita Terbaru

Lubuklinggau

Pj Wako dan Jajaran Safari Jumat di Masjid Jami’ At Takwa

Friday, 22 Nov 2024 - 13:23 WIB

Lubuklinggau

Pj Wako dan Jajaran Pemkot Senam Bersama di SMPN 9 Lubuk Linggau

Friday, 22 Nov 2024 - 13:19 WIB