17000 KPM di Lubuklinggau Terima Bantuan Pangan

Monday, 11 September 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LUBUKLINGGAU- Kantor Cabang Pembantu Perum Bulog Kota Lubuklinggau melaunching penyaluran bantuan pangan yang bersumber dari Cadangan Beras Pemerintah (CBP) tahap II Kota Lubuklinggau di Halaman Kantor Perum Bulog Kota Lubuklinggau, Senin (11/9/23).

Acara ini dihadiri Kepala Dinas Sosial(Kadinsos) melalui Kabid Rehabilitasi Sosial (Rehsos), H Fahmi Zuhriansyah, Kabid Distribusi dan Cadangan Pangan Dinas Ketahanan Pangan (DKP), Efi Rukmaini, para camat atau yang mewakili serta perwakilan penerima bantuan.

Baca Juga  Pj Wako Buka Pelatihan Berbasis Kompetensi

Pimpinan Kacapem Perum Bulog Kota Lubuklinggau, Aprila Wiguna, mengatakan bantuan ini diharapkan dapat menstabilisasi harga pangan khususnya beras di pasaran dalam wilayah Kota Lubuklinggau.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Adapun penerima bantuan ini sebanyak 17.000 keluarga penerima manfaat (KPM) untuk periode September-November 2023.

Dirinya berharap kegiatan ini dapat terlaksana dengan baik serta bantuan yang disampaikan betul-betul tepat sasaran yakni masyarakat yang membutuhkan.

Baca Juga  Pj Wako dan Jajaran Safari Jumat di Masjid Al-Ihsan

Sekretaris Dinsos mengatakan Pemkot Lubuklinggau menyambut baik launching bantuan pangan cadangan beras pemerintah dari Bulog ini.

Dia berharap dalam penyaluran bantuan ini, Bulog dan Pemkot Lubuklinggau dapat bekerjasama sehingga prosesnya dapat berjalan lancar dan tepat sasaran.

Kemudian acara dilanjutkan dengan launching bantuan pangan secara simbolis kepada perwakilan dari KPM per kecamatan di Kota Lubuklinggau.

Facebook Comments Box

Baca Juga  Pj Wali Kota Senam Bersama dengan Masyarakat di Kampung Tertib Lalu Lintas

Berita Terkait

Pj Wako: Pemkot Lubuk Linggau Satu-satunya Daerah di Sumsel yang Memiliki Aplikasi Hitung Cepat
Pj Wako dan Jajaran Safari Jumat di Masjid Jami’ At Takwa
Pj Wako dan Jajaran Pemkot Senam Bersama di SMPN 9 Lubuk Linggau
Pj Wako Buka Kegiatan Seminar Character Building Based of Minset Change
Pj Wako Buka Kegiatan Monitoring dan Evaluasi GKPD, PJAS dan PPABK 2024
Pj Wako Pimpin Apel Pembinaan Netralitas ASN
Pj Walikota Lubuk Linggau Hadiri Rapat Dengar Pendapat dengan Kemendagri dan Komisi II DPR RI Terkait Kesiapan Pilkada
Pj Wali Kota Lubuk Linggau, H Koimudin bersilaturahmi dengan Menteri Sosial RI, Drs. H. Saifullah Yusuf
Tag :

Berita Terkait

Friday, 22 November 2024 - 13:28 WIB

Pj Wako: Pemkot Lubuk Linggau Satu-satunya Daerah di Sumsel yang Memiliki Aplikasi Hitung Cepat

Friday, 22 November 2024 - 13:23 WIB

Pj Wako dan Jajaran Safari Jumat di Masjid Jami’ At Takwa

Friday, 22 November 2024 - 13:19 WIB

Pj Wako dan Jajaran Pemkot Senam Bersama di SMPN 9 Lubuk Linggau

Friday, 22 November 2024 - 13:13 WIB

Pj Wako Buka Kegiatan Seminar Character Building Based of Minset Change

Friday, 22 November 2024 - 13:09 WIB

Pj Wako Buka Kegiatan Monitoring dan Evaluasi GKPD, PJAS dan PPABK 2024

Berita Terbaru

Lubuklinggau

Pj Wako dan Jajaran Safari Jumat di Masjid Jami’ At Takwa

Friday, 22 Nov 2024 - 13:23 WIB

Lubuklinggau

Pj Wako dan Jajaran Pemkot Senam Bersama di SMPN 9 Lubuk Linggau

Friday, 22 Nov 2024 - 13:19 WIB