DKUKM Gelar Pelatihan Pemahaman Konsep Koperasi Syariah

Thursday, 14 September 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LUBUKLINGGAU-Dinas Koperasi, Usaha Kecil dan Menengah (DKUKM) Kota Lubuklinggau menggelar kegiatan pelatihan mengenai pemahaman konsep koperasi syariah bagi koperasi yang ada di Kota Lubuklinggau. Kegiatan ini diikuti 25 orang peserta berasal dari pengurus koperasi se-Kota Lubuklinggau, Rabu (13/9).

 

Kepala Bidang Kelembagaan dan Pengawasan Koperasi DKUKM, Saraswati dalam laporannya mengatakan kegiatan ini dilaksanakan dengan tujuan agar koperasi semakin tumbuh kuat sebagai gerakan ekonomi rakyat.

 

“Selain itu untuk meningkatkan pemahaman mengenai perkoperasian sesuai dengan aturan dan akhlak syariah,” tambahnya.

 

Hal senada disampaikan Sekretaris DKUKM, Dedi Aprian. Dia berharap para peserta dapat memanfaatkan momentum pelatihan ini untuk meningkatkan pemahaman mengenai konsep koperasi syariah sehingga nantinya koperasi dapat berkembang sebagai dasar kekuatan dan ketahanan perekonomian nasional dengan koperasi sebagai guru utamanya.

Baca Juga  Diguyur Hujan, Antusiasme Masyarakat Hadiri Tausiyah UAS Luar Biasa

 

“Saya ucapkan terima kasih kepada narasumber yang telah hadir, semoga nantinya dapat memberikan pemahaman kepada peserta,” imbuhnya.

 

Kepada pengrus koperasi, dia berharap dapat melakukan pembinaan terhadap UMKM sehingga bisa maju dan berkembang dengan baik.

 

Kegiatan ini menghadirkan narasumber, yakni Ahmad Bastari dari Dinas Koperasi Provinsi Sumsel, Tim Ahli Lembaga Rumah Cindo, Ulil Amri dan M Iqbal.

Facebook Comments Box

Baca Juga  Asisten II Buka Kegiatan Gerakan Pangan Murah

Berita Terkait

Pj Wako: Pemkot Lubuk Linggau Satu-satunya Daerah di Sumsel yang Memiliki Aplikasi Hitung Cepat
Pj Wako dan Jajaran Safari Jumat di Masjid Jami’ At Takwa
Pj Wako dan Jajaran Pemkot Senam Bersama di SMPN 9 Lubuk Linggau
Pj Wako Buka Kegiatan Seminar Character Building Based of Minset Change
Pj Wako Buka Kegiatan Monitoring dan Evaluasi GKPD, PJAS dan PPABK 2024
Pj Wako Pimpin Apel Pembinaan Netralitas ASN
Pj Walikota Lubuk Linggau Hadiri Rapat Dengar Pendapat dengan Kemendagri dan Komisi II DPR RI Terkait Kesiapan Pilkada
Pj Wali Kota Lubuk Linggau, H Koimudin bersilaturahmi dengan Menteri Sosial RI, Drs. H. Saifullah Yusuf
Tag :

Berita Terkait

Friday, 22 November 2024 - 13:28 WIB

Pj Wako: Pemkot Lubuk Linggau Satu-satunya Daerah di Sumsel yang Memiliki Aplikasi Hitung Cepat

Friday, 22 November 2024 - 13:23 WIB

Pj Wako dan Jajaran Safari Jumat di Masjid Jami’ At Takwa

Friday, 22 November 2024 - 13:19 WIB

Pj Wako dan Jajaran Pemkot Senam Bersama di SMPN 9 Lubuk Linggau

Friday, 22 November 2024 - 13:13 WIB

Pj Wako Buka Kegiatan Seminar Character Building Based of Minset Change

Friday, 22 November 2024 - 13:09 WIB

Pj Wako Buka Kegiatan Monitoring dan Evaluasi GKPD, PJAS dan PPABK 2024

Berita Terbaru

Lubuklinggau

Pj Wako dan Jajaran Safari Jumat di Masjid Jami’ At Takwa

Friday, 22 Nov 2024 - 13:23 WIB

Lubuklinggau

Pj Wako dan Jajaran Pemkot Senam Bersama di SMPN 9 Lubuk Linggau

Friday, 22 Nov 2024 - 13:19 WIB