Asisten III Hadiri Acara Pengukuran Tingkat Kepatuhan Kode Etik ASN

Wednesday, 8 November 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LUBUKLINGGAU-Asisten Bidang Administrasi Umum Setda Kota Lubuklinggau, Herdawan menghadiri acara Klarifikasi Pengukuran Tingkat Kepatuhan Pelaksanaan Nilai Dasar Kode Etik dan Kode Perilaku ASN (NKK) bersama Komisi Aparatur Sipil Negara (KASN) via zoom meeting di Command Center Bumi Silampari Kota Lubuklinggau, (6/11/23).

Dalam kesempatan tersebut, Asisten III menyampaikan apresiasi kepada KASN yang telah bersinergi terkait terlaksananya klarifikasi tingkat kepatuhan pelaksanaan nilai dasar kode etik dan kode perilaku ASN secara langsung ke Pemkot Lubuklinggau.

Baca Juga  Direncanakan Anggota Komisi IV DPR RI akan Reses di Kota Lubuklinggau

Pemkot Lubuklinggau pada dasarnya siap untuk melaksanakan kegiatan verifikasi dan klarifikasi data yang telah diupload di aplikasi Sinden.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Apabila nantinya terdapat hal yang harus diperbaiki ataupun ditambahkan Pemkot Lubuklinggau sangat siap.

Tak ketinggalan, Asisten KASN, Agustinus Sulistyo juga menyampaikan apresiasi kepada Pemkot Lubuklinggau yang telah bersedia bersinergi dengan KASN guna mensukseskan Verifikasi tingkat NKK Kota Lubuklinggau ini.

Baca Juga  Staf Ahli I Ikuti Rakor Akurasi Data Penerima Bansos

Selanjutnya Tim Verifikator NKK KASN akan memberikan umpan balik terkait data-data Pemkot Lubuklinggau yang telah diupload di Aplikasi Sinden.

Salah satu penilaian yang diambil adalah keterlibatan pihak internal dan eksternal dalam pengambilan kebijakan NKK di Pemkot Lubuklinggau.

Turut hadir mendampingi dari Inspektorat, BKPSDM serta pejabat Pemkot Lubuklinggau yang sempat hadir.

Facebook Comments Box

Baca Juga  Antraks: Penyakit Mematikan yang Mengancam Kesehatan

Berita Terkait

Pj Wako: Pemkot Lubuk Linggau Satu-satunya Daerah di Sumsel yang Memiliki Aplikasi Hitung Cepat
Pj Wako dan Jajaran Safari Jumat di Masjid Jami’ At Takwa
Pj Wako dan Jajaran Pemkot Senam Bersama di SMPN 9 Lubuk Linggau
Pj Wako Buka Kegiatan Seminar Character Building Based of Minset Change
Pj Wako Buka Kegiatan Monitoring dan Evaluasi GKPD, PJAS dan PPABK 2024
Pj Wako Pimpin Apel Pembinaan Netralitas ASN
Pj Walikota Lubuk Linggau Hadiri Rapat Dengar Pendapat dengan Kemendagri dan Komisi II DPR RI Terkait Kesiapan Pilkada
Pj Wali Kota Lubuk Linggau, H Koimudin bersilaturahmi dengan Menteri Sosial RI, Drs. H. Saifullah Yusuf
Tag :

Berita Terkait

Friday, 22 November 2024 - 13:28 WIB

Pj Wako: Pemkot Lubuk Linggau Satu-satunya Daerah di Sumsel yang Memiliki Aplikasi Hitung Cepat

Friday, 22 November 2024 - 13:23 WIB

Pj Wako dan Jajaran Safari Jumat di Masjid Jami’ At Takwa

Friday, 22 November 2024 - 13:19 WIB

Pj Wako dan Jajaran Pemkot Senam Bersama di SMPN 9 Lubuk Linggau

Friday, 22 November 2024 - 13:13 WIB

Pj Wako Buka Kegiatan Seminar Character Building Based of Minset Change

Friday, 22 November 2024 - 13:09 WIB

Pj Wako Buka Kegiatan Monitoring dan Evaluasi GKPD, PJAS dan PPABK 2024

Berita Terbaru

Lubuklinggau

Pj Wako dan Jajaran Safari Jumat di Masjid Jami’ At Takwa

Friday, 22 Nov 2024 - 13:23 WIB

Lubuklinggau

Pj Wako dan Jajaran Pemkot Senam Bersama di SMPN 9 Lubuk Linggau

Friday, 22 Nov 2024 - 13:19 WIB