Asisten III Pastikan Lubuklinggau Sangat Siap Jadi Tuan Rumah STQH Tingkat Provinsi Sumsel 2023

Wednesday, 15 February 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LUBUKLINGGAU-Wali Kota Lubuklinggau melalui Asisten III Bidang Administrasi Umum, Herdawan menerima kunjungan kerja (kunker) tim dari Biro Kesejahteraan Rakyat (Kesra) Setda Provinsi Sumsel, bertempat di Op Room Dayang Torek Kompleks Perkantoran Pemkot Lubuklinggau, Rabu (15/2/2023).
Kunjungan ini untuk melihat persiapan dan kesiapan Kota Lubuklinggau sebagai tuan rumah ajang
Seleksi Tilawatil Quran dan Hadist (STQH) Tingkat Provinsi Sumatera Selatan tahun 2023, Mei mendatang.
Asisten Bidang Administrasi Umum, Herdawan dalam kesempatan tersebut memastikan bahwa Kota Lubuklinggau siap menjadi tuan rumah STQH tahun ini, baik secara infrastruktur, sarana dan prasarana dan SDM.
“Rencananya acara pembukaan dan penutupan STQH akan dipusatkan di Masjid Agung As-Salam Kota Lubuklinggau,” ujarnya.
Kabiro Kesra Provinsi Sumsel, H Abdul Hamid dalam sambutan balasannya mengungkapkan pihaknya meyakini bahwa Kota Lubuklinggau sangat siap untuk menggelar ajang ini, baik secara infrastruktur maupun faktor pendukung lainnya.
“Insya Allah kegiatan ini didukung masyarakat. Namun tetao saja harus saling koordinasi. Tanpa koordinasi yang baik tak akan membuahkan hasil yang diharapkan,” ungkapnya.
Turut hadir juga Asisten I Bidang Pemerintahan dan Kesra, Kahlan Bahar, Kabag Kesra, Ahyar El Hafis dan perwakilan instansi terkait. (*/esa).
Facebook Comments Box
Baca Juga  Delapan Pejabat Eselon II Tempati Pos Baru

Berita Terkait

Wali Kota Lubuk Linggau Hadiri Rakor Forkopimda Provinsi dan Kabupaten/Kota se-Sumsel
Wali Kota Tutup Festival Ramadhan Fair 2025 di Alun-Alun Merdeka Lubuk Linggau
Wako-Wawako Safari Ramadhan di Masjid Al Amin Kelurahan Karya Bakti
Wali Kota Lubuk Linggau Terima Audiensi LPA, Tekankan Pelestarian Budaya Lokal
Buka Seleksi JPT Pratama, Walikota Lubuk Linggau Tegaskan Tidak Ada Jual Beli Jabatan
Wakil Wali Kota Lubuk Linggau Pimpin Rapat Pengurangan PBB dan BPHTB
Wali Kota Lubuk Linggau Pimpin Rapat Sinkronisasi Program Perangkat Daerah dengan Visi ‘Linggau Juara’
Pemkot Lubuk Linggau Laksanakan Serah Terima Jabatan Wali Kota dan Wakil Wali Kota
Tag :

Berita Terkait

Wednesday, 19 March 2025 - 13:17 WIB

Wali Kota Lubuk Linggau Hadiri Rakor Forkopimda Provinsi dan Kabupaten/Kota se-Sumsel

Tuesday, 18 March 2025 - 11:58 WIB

Wali Kota Tutup Festival Ramadhan Fair 2025 di Alun-Alun Merdeka Lubuk Linggau

Tuesday, 18 March 2025 - 11:34 WIB

Wako-Wawako Safari Ramadhan di Masjid Al Amin Kelurahan Karya Bakti

Wednesday, 12 March 2025 - 00:04 WIB

Wali Kota Lubuk Linggau Terima Audiensi LPA, Tekankan Pelestarian Budaya Lokal

Thursday, 6 March 2025 - 02:02 WIB

Buka Seleksi JPT Pratama, Walikota Lubuk Linggau Tegaskan Tidak Ada Jual Beli Jabatan

Berita Terbaru

Lubuklinggau

Wako-Wawako Safari Ramadhan di Masjid Al Amin Kelurahan Karya Bakti

Tuesday, 18 Mar 2025 - 11:34 WIB