Batu Ginjal, Gejala Hingga Pencegahannya

Friday, 16 June 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Batu ginjal, juga dikenal sebagai nefrolitiasis, adalah kondisi di mana terbentuknya massa padat yang keras di dalam ginjal atau saluran kemih.
Nefrolitiasis erdiri dari kristal-kristal yang terbentuk dari zat-zat yang terdapat dalam urin.
Meskipun ukurannya bervariasi, hal ini bisa menjadi sangat menyakitkan dan menyebabkan masalah kesehatan yang serius.

Batu ginjal seringkali terbentuk ketika jumlah zat-zat tertentu dalam urin menjadi terlalu tinggi.
Faktor-faktor seperti keturunan, dehidrasi, diet tidak sehat, dan kondisi medis tertentu dapat meningkatkan risiko seseorang mengembangkan penyakit ini.
Jenis yang paling umum adalah batu kalsium, yang terbentuk dari kalsium oksalat atau kalsium fosfat. Selain itu, nefrolitiasis juga dapat terdiri dari asam urat, struvit, atau sistin.

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Peletakan Batu Pertama Pembangunan RS Sudirjo Partodimejo Siap Menjadi Rumah Sakit Modern Berfasilitas Lengkap
Wakil Wali Kota Buka Forum Konsultasi Publik Optimalisasi PPOM 2025
Puskesmas Citra Medika Lakukan Simulasi Pemeriksaan Kesehatan Gratis
Wow Ini Dia Cara Mengeluarkan Air dari Telinga dengan Cepat!
Mengulik Penyebab Telinga Gatal, Yuk Simak!
Waspada Penyebab Gendang Telinga Pecah!
Tips Menggunakan Obat Tetes Telinga dan Kondisi yang Memerlukannya!
Tips Membersihkan Telinga dengan Tepat!
Tag :

Berita Terkait

Tuesday, 17 June 2025 - 09:46 WIB

Peletakan Batu Pertama Pembangunan RS Sudirjo Partodimejo Siap Menjadi Rumah Sakit Modern Berfasilitas Lengkap

Monday, 3 February 2025 - 23:09 WIB

Puskesmas Citra Medika Lakukan Simulasi Pemeriksaan Kesehatan Gratis

Saturday, 30 November 2024 - 14:39 WIB

Wow Ini Dia Cara Mengeluarkan Air dari Telinga dengan Cepat!

Saturday, 30 November 2024 - 14:35 WIB

Mengulik Penyebab Telinga Gatal, Yuk Simak!

Saturday, 30 November 2024 - 14:30 WIB

Waspada Penyebab Gendang Telinga Pecah!

Berita Terbaru

Lubuklinggau

Pemkot Lubuk Linggau Raih Opini WTP 14 Kali Berturut-turut

Tuesday, 27 May 2025 - 05:49 WIB