Bupati Musi Rawas Hj. Ratna Machmud kembali menyerahkan langsung Bantuan Satu Desa Satu Ambulance

Tuesday, 17 September 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Musi Rawas – Tak kenal Lelah dalam mewujudkan Visi Misi Musi Rawas Mantab, Bupati Musi Rawas Hj. Ratna Machmud kembali menyerahkan langsung Bantuan Satu Desa Satu Ambulance.

Hari ini, Senin (16/9/2024) Bupati Musi Rawas Hj. Ratna Machmud menyerahkan bantuan 1 unit Mobil Ambulance kepada masyarakat di Desa Sukajaya Kecamatan Sumber Harta.

Bupati yang disambut meriah masyarakat Desa Sukajaya tersebut, mengungkapkan rasa bangganya karena bisa bersilaturahmi dan menyerahkan langsung mobil ambulance ini untuk Desa Sukajaya Kecamatan Sumber Harta.

“Ahamdulillah, dimasa kepemimpinan saya yang baru 3,5 tahun ini semua program Musi Rawas Mantab semua sudah direalisaikan, dan saya ingin langsung menyerahkan ambulance ini agar saya dapat melihat kondisi masayarakat dan mengecek langsung ambulance ini bagus atau tidak”, kata Bupati.

“Marilah kita bersama-sama dan bahu-membahu membangun Kabupaten kita Musi Rawas ini agar terwujud Musi Rawas yang Maju, Mandiri, dan Bermartabat”, tambahnya.

Baca Juga  Bupati Musi Rawas Hj. Ratna Machmud Mengikuti Senam Gerakan Sumsel Bugar Tahun 2024 di Danau Aur

Sementara itu, Kepala Desa Sukajaya Sulaidir mengungkapkan atas nama pemerintah desa dan seluruh masyarakat Desa Sukajaya,rasa terimakasihnya kepada Bupati Musi Rawas yang telah memberikan bantuan ambulance untuk masyarakat Desa Sukajaya.
“Kami akan memanfaatkan bantuan ambulance ini sebaik-sebaiknya untuk masyarakat kami berobat, karena jarak desa kami ke muara beliti cukup jauh”, ungkap Kades.

Baca Juga  Bupati Musi Rawas Hj. Ratna Machmud membuka Sosialisasi Peningkatan Kompetensi dan Program Integrasi Layanan Primer (ILP) di Puskesmas Pian Raya Kecamatan Muara Lakitan

Dalam kesempatan yang sama, Bupati juga menyerahkan bantuan seragam sekolah gratis bagi siswa-siswi, bantuan kursi roda dan KIA bagi anak-anak diwilayah tersebut.

Turut hadir dalam acara tersebut Asisten II, Kepala OPD, Camat Sumber Harta, Danposramil, Kapolsek, Kepala Desa se-Kecamatan Sumber Harta, Anggota BPD, Tokoh Masyrakat dan Tokoh Agama serta masyarakat yang hadir.

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Bupati Musi Rawas Hj. Ratna Machmud, pimpin upacara peringatan Hari Pramuka ke-63 tahun 2024
Bupati Musi Rawas Hj. Ratna Machmud Hadiri Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW dan Pengajian tri wulan IKMD (Ikatan Keluarga Muslim Darussalam)
Bupati Musi Rawas Hj Ratna Machmud Tinjau Langsung Pembangunan Jalan di Desa Lubuk Pandan Kec Muara Lakitan
Bupati Musi Rawas Hj Ratna Machmud Tinjau Langsung Pembangunan Jalan di Desa Sidomulyo Kec Muara Lakitan
Bupati Musi Rawas Hj Ratna Machmud Tinjau Langsung Pembangunan Jalan di Desa Prabumulih II Kec Muara Lakitan
Bupati Musi Rawas Hj. Ratna Machmud Mengintegrasikan layanan kesehatan publik Pemkab Mura lakukan Sosialisasi Peningkatan Kompetensi dan Program Integrasi Layanan Primer (ILP) tenaga Kesehatan di Puskesmas Sumber Harta
Bupati Musi Rawas, Hj. Ratna Machmud Menghadiri Ibadah dan Perayaan Hari Ulang Tahun Ke-79 di Objek Wisata Bukit Cogong Desa Sukakarya Kecamatan STL Ulu Terawas
Hj. Ratna Machmud menghadiri Roadshow Bapak Literasi dan Gerakan Wakaf 1.000 (Seribu) Buku Kabupaten Musi Rawas Tahun 2024 di Desa Trikarya Kecamatan Purwodadi
Tag :

Berita Terkait

Thursday, 19 September 2024 - 14:38 WIB

Bupati Musi Rawas Hj. Ratna Machmud Hadiri Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW dan Pengajian tri wulan IKMD (Ikatan Keluarga Muslim Darussalam)

Tuesday, 17 September 2024 - 15:38 WIB

Bupati Musi Rawas Hj Ratna Machmud Tinjau Langsung Pembangunan Jalan di Desa Lubuk Pandan Kec Muara Lakitan

Tuesday, 17 September 2024 - 15:26 WIB

Bupati Musi Rawas Hj Ratna Machmud Tinjau Langsung Pembangunan Jalan di Desa Sidomulyo Kec Muara Lakitan

Tuesday, 17 September 2024 - 15:20 WIB

Bupati Musi Rawas Hj Ratna Machmud Tinjau Langsung Pembangunan Jalan di Desa Prabumulih II Kec Muara Lakitan

Tuesday, 17 September 2024 - 15:14 WIB

Bupati Musi Rawas Hj. Ratna Machmud Mengintegrasikan layanan kesehatan publik Pemkab Mura lakukan Sosialisasi Peningkatan Kompetensi dan Program Integrasi Layanan Primer (ILP) tenaga Kesehatan di Puskesmas Sumber Harta

Berita Terbaru

Otomotif

Jenis Karpet Mobil Yang Perlu Kamu Tahu Agar Tidak Salah Pilih!

Thursday, 19 Sep 2024 - 15:23 WIB

Finace

Simak! 5 Alasan Mengapa Anda Harus Menabung

Thursday, 19 Sep 2024 - 15:16 WIB

Health

Mengenal Manfaat Serta Nilai Gizi Dari Paprika

Thursday, 19 Sep 2024 - 14:50 WIB