Fenomena Demonstrasi Siswa: Sebuah Refleksi Manajerial dan ruang dialog yang hilang

Tuesday, 20 May 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Hansein Arif Wijaya M.Pd.

Hansein Arif Wijaya M.Pd.

Dalam ranah praksis, kita juga harus bertanya: di mana letak para guru dalam dinamika ini? Jika guru tidak hadir sebagai penengah, pemelihara suasana batin siswa, dan fasilitator aspirasi, maka peran pedagogis mereka menjadi kehilangan makna. Guru seharusnya menjadi cermin nilai-nilai kebijaksanaan yang mampu mendinginkan gejolak dan menjadi jembatan antara kebijakan manajemen dan kenyataan siswa.

Baca Juga  Pj Ketua TP PKK Jadi Narasumber Pelatihan Service Excellent di RSSA

Sebagaimana dikemukakan oleh Peter Senge dalam The Fifth Discipline, organisasi pembelajar adalah organisasi yang adaptif, reflektif, dan terbuka terhadap umpan balik. Jika sekolah tidak mampu mengelola kritik dan hanya memandangnya sebagai ancaman, maka sesungguhnya sekolah itu sedang menjauh dari hakikatnya sebagai lembaga pencerdas kehidupan bangsa.

Sebagai akademisi, saya tidak melihat demonstrasi siswa sebagai bentuk pembangkangan, tetapi sebagai isyarat dari sistem yang stagnan dan tertutup. Ia adalah cermin dari krisis kepemimpinan, kemacetan komunikasi, dan kemiskinan ruang dialog. Dalam konteks ini, kita tidak boleh sekadar mencari siapa yang salah, melainkan harus mulai membenahi cara berpikir kita tentang sekolah—bukan sebagai institusi kekuasaan, tetapi sebagai rumah dialog, tumbuh bersama, dan berbagi makna.

Oleh Hansein Arif Wijaya M.Pd

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Wali Kota Lubuk Linggau Hadiri RUPS Tahunan Bank Sumsel Babel
Bangkitkan Semangat Anti Narkoba, BNN Lubuk Linggau Gelar Bimtek Pengiat P4GN Menuju HANI 2025
Wakil Wali Kota Pimpin Apel Bulanan, Tegaskan Komitmen ASN untuk Linggau Juara
Pemkot Lubuk Linggau Raih Opini WTP 14 Kali Berturut-turut
Wakil Wali Kota Buka Forum Konsultasi Publik Optimalisasi PPOM 2025
Wali Kota Lubuklinggau Jadi Pembina Upacara di SMP Negeri 14
Wali Kota Lubuk Linggau Hadiri MUSORKOT KONI, Dukung Penuh Pembinaan Atlet Lokal
Wali Kota Lubuklinggau Harapkan Akreditasi UPT Diklat Mengalami Kenaikan

Berita Terkait

Friday, 20 June 2025 - 14:34 WIB

Wali Kota Lubuk Linggau Hadiri RUPS Tahunan Bank Sumsel Babel

Wednesday, 18 June 2025 - 13:05 WIB

Bangkitkan Semangat Anti Narkoba, BNN Lubuk Linggau Gelar Bimtek Pengiat P4GN Menuju HANI 2025

Tuesday, 17 June 2025 - 14:36 WIB

Wakil Wali Kota Pimpin Apel Bulanan, Tegaskan Komitmen ASN untuk Linggau Juara

Tuesday, 27 May 2025 - 05:49 WIB

Pemkot Lubuk Linggau Raih Opini WTP 14 Kali Berturut-turut

Tuesday, 27 May 2025 - 04:22 WIB

Wali Kota Lubuklinggau Jadi Pembina Upacara di SMP Negeri 14

Berita Terbaru

Lubuklinggau

Pemkot Lubuk Linggau Raih Opini WTP 14 Kali Berturut-turut

Tuesday, 27 May 2025 - 05:49 WIB