LUBUK LINGGAU-Penjabat (Pj) Wali Kota Lubuk Linggau, H Koimudin melepas peserta sepeda santai di Kantor UP3 PLN Lubuk Linggau, Minggu (20/10/2024).
Dalam sambutannya, H Koimudin menyampaikan ucapan terima kasih kepada Linggau Pos dan PLN yang telah menyelenggarakan kegiatan ini dalam rangka memeriahkan HUT ke23 Kota Lubuk Linggau sekaligus memperingati Hari Listrik Nasional.
Sementara itu, Manager PLN UP3 Lubuk Linggau, Hamdatul Rovikoh mengatakan pihaknya mengadakan konvoi sepeda listrik dan mengajak komunitas sepeda di Kota Lubuk Linggau untuk berpastisipasi dengan rute dari Kantor UP3 PLN Lubuk Linggau sampai Taman Olahraga Silampari (TOS) yang disiapkan oleh panitia dari Linggau Pos bekerjasama dengan pihak PLN.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO RESUME CONTENT
Halaman : 1 2 Selanjutnya