RPJPD Kota Lubuklinggau Harus Sejalan dengan Visi Indonesia Emas 2045

Monday, 6 November 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Secara umum ada empat pilar Visi Indonesia 2045, yakni pembangunan manusia serta penguasaan ilmu pengetahuan dan teknologi (Iptek), pembangunan ekonomi berkelanjutan, pemerataan pembangunan serta pemantapan ketahanan nasional dan tata kelola pemerintahan.

Adapun narasumber dalam FKP ini adalah Rektor Universitas Musi Rawas, Andy Mulyana dengan tema “Transformasi Sosial dan Perlindungan Sosial yang Adaptif dalam Pencapaian Kesejahteraan Rakyat”.

Baca Juga  Sekda Buka Raker BPH IKMS

Kemudian, dosen Universitas Bina Insan, Ronal Aprianto dengan tema ‘Penguatan Sektor Unggulan dan Penerapan Ekonomi Hijau’.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Serta dosen Universitas PGRI Silampari, Viktor Pandra dengan tema ‘Peningkatan Daya Saing Ketenagakerjaan dan Sumberdaya Manusia yang berkualitas,’.

“Semoga dengan Forum Konsultasi Publik hari ini dapat melakukan perubahan yang positif untuk Kota Lubuklinggau kedepan,” imbuhnya.

Facebook Comments Box

Baca Juga  Asisten II : Suluruh OPD Harus Proaktif Dalam Peningkatan PAD

Berita Terkait

Wali Kota Lubuk Linggau Hadiri Rakor Forkopimda Provinsi dan Kabupaten/Kota se-Sumsel
Wali Kota Tutup Festival Ramadhan Fair 2025 di Alun-Alun Merdeka Lubuk Linggau
Wako-Wawako Safari Ramadhan di Masjid Al Amin Kelurahan Karya Bakti
Wali Kota Lubuk Linggau Terima Audiensi LPA, Tekankan Pelestarian Budaya Lokal
Buka Seleksi JPT Pratama, Walikota Lubuk Linggau Tegaskan Tidak Ada Jual Beli Jabatan
Wakil Wali Kota Lubuk Linggau Pimpin Rapat Pengurangan PBB dan BPHTB
Wali Kota Lubuk Linggau Pimpin Rapat Sinkronisasi Program Perangkat Daerah dengan Visi ‘Linggau Juara’
Pemkot Lubuk Linggau Laksanakan Serah Terima Jabatan Wali Kota dan Wakil Wali Kota
Tag :

Berita Terkait

Wednesday, 19 March 2025 - 13:17 WIB

Wali Kota Lubuk Linggau Hadiri Rakor Forkopimda Provinsi dan Kabupaten/Kota se-Sumsel

Tuesday, 18 March 2025 - 11:58 WIB

Wali Kota Tutup Festival Ramadhan Fair 2025 di Alun-Alun Merdeka Lubuk Linggau

Tuesday, 18 March 2025 - 11:34 WIB

Wako-Wawako Safari Ramadhan di Masjid Al Amin Kelurahan Karya Bakti

Wednesday, 12 March 2025 - 00:04 WIB

Wali Kota Lubuk Linggau Terima Audiensi LPA, Tekankan Pelestarian Budaya Lokal

Thursday, 6 March 2025 - 02:02 WIB

Buka Seleksi JPT Pratama, Walikota Lubuk Linggau Tegaskan Tidak Ada Jual Beli Jabatan

Berita Terbaru

Lubuklinggau

Wako-Wawako Safari Ramadhan di Masjid Al Amin Kelurahan Karya Bakti

Tuesday, 18 Mar 2025 - 11:34 WIB