Sekda Buka Kejuaraan Futsal Liga Nusantara Sumatera Selatan 2023

Thursday, 2 March 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Melalui Liga Nusantara ini sambung Sekda, diharapkan dapat memberikan dampak positif bagi Kota Lubuklinggau sekaligus ikut mensukseskan program Ayo Ngelong Ke Lubuklinggau.
Kepada para atlit dirinya berpesan, juara mungkin suatu hal yang wajib namun jangan lupa junjung tinggi sikap fair play, semangat olah raga, sportivitas, serta bangun semangat kebersamaan dan persaudaraan.
Sementara itu, dalam laporannya Ketua Afkot Lubuklinggau, Erik Putra Iskandar menyampaikan kegiatan Liga Nusantara masuk dalam kegiatan Provinsi Sumsel yang diadakan di Kota Lubuklinggau.
Peserta liga sebanyak 18 tim dari kabupaten/kota yang ada di Provinsi Sumsel. Dari 18 tim tersebut, 14 tim putra dan empat tim putri.
Dirinya berharap kedepan ada pembinaan atlit atau klub futsal secara berkesinambungan.
“Juara liga nusantara ini akan diikutsertakan pada ajang liga futsal tingkat regional Sumatera, dimana Provinsi Sumsel terpilih sebagai tuan rumah. Terima kasih kepada Pemkot Lubuklinggau atas supportnya,” ucapnya.
Sedangkan Ketua Asosiasi Futsal Provinsi Sumsel, Islah Taufik mengungkapkan Liga Nusantara ke-6 telah dilaksanakan. “Kami ucapkan terima kasih kepada Kota Lubuklinggau yang telah bersedia menjadi tuan rumah Liga Nusantara tahun ini,” tandasnya.

Baca Juga  Indonesia Melaju ke Final SEA Games 2023

Hadir dalam acara pembukaan tersebut, Kadispora Lubuklinggau, H Purnomo, Kadisdikbud, H Dian Chandera, Pimpinan Bank Sumsel Lubuklinggau, Hidayat, Ketua KONI Lubuklinggau, Bambang Rubianto dan perwakilan KODIM 0406 Lubuklinggau Letkol Arm Ageng.(*/rls/acm).

Facebook Comments Box

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Berita Terkait

Atlet KORMI Lubuklinggau Juarai Event Kejurnas Street Soccer Pangdam II Sriwijaya
Bupati Ratna Machmud Tutup Musi Rawas Festival Tahun 2023
Kontingen Kota Lubuklinggau Raih Juara Umum Kejurprov II Paralympic
Timnas Indonesia Melaju ke Semifinal Usai Tundukkan Kamboja 2 – 1
Menpora Dito Dukung Penyelenggaraan Pra PON XXI Tahun 2023 Cabor Sepeda di Lubuklinggau
Laga Real Madrid vs Man. City Berakhir Imbang
Tag :

Berita Terkait

Sunday, 26 November 2023 - 13:46 WIB

Atlet KORMI Lubuklinggau Juarai Event Kejurnas Street Soccer Pangdam II Sriwijaya

Sunday, 5 November 2023 - 01:26 WIB

Bupati Ratna Machmud Tutup Musi Rawas Festival Tahun 2023

Sunday, 28 May 2023 - 02:55 WIB

Kontingen Kota Lubuklinggau Raih Juara Umum Kejurprov II Paralympic

Wednesday, 10 May 2023 - 15:30 WIB

Timnas Indonesia Melaju ke Semifinal Usai Tundukkan Kamboja 2 – 1

Wednesday, 10 May 2023 - 13:37 WIB

Menpora Dito Dukung Penyelenggaraan Pra PON XXI Tahun 2023 Cabor Sepeda di Lubuklinggau

Berita Terbaru

Lubuklinggau

Wako-Wawako Safari Ramadhan di Masjid Al Amin Kelurahan Karya Bakti

Tuesday, 18 Mar 2025 - 11:34 WIB