Sekda Buka Raker BPH IKMS

Thursday, 6 July 2023 - 08:50 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LUBUKLINGGAU – Sekretaris Daerah (Sekda) Kota Lubuklinggau, H Trisko Defriyansa melantik dan membuka rapat kerja (Raker) Badan Pengurus Harian (BPH) Ikatan Keluarga Mahasiswa Silampari (IKMS) periode 2023-2024 di Cinemax Hall Lt. 5 Kantor Wali Kota Lubuklinggau, Rabu (5/7/2023).

Dalam kesempatan itu, H Trisko Defriyansa mengapresiasi kepada seluruh jajaran IKMS dan ucapan selamat kepada yang dilantik hari ini.

Baca Juga  Asisten lll Buka Bimtek Pemberdayaan Komunitas Penggerak Literasi

Sekda berpesan agar gunakan kesempatan di IKMS ini untuk mengembangkan diri, namun tetap pada tujuan utama kalian yaitu belajar dan selesai kuliah tepat waktu.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Setelah menyelesaikan kuliahnya gunakan ilmunya dengan sebaik-baiknya.

“Dan tetap menjaga amanat dari kedua orang tua kalian untuk belajar dan selesai kuliah tepat waktu,” ucapnya.

Baca Juga  Sekda Buka Kegiatan Evaluasi Tindaklanjut Audit Kasus Stunting

Selain itu sekda berharap para anggota untuk bijak menggunakan sosial media, jangan sampai terlalu kebablasan sehingga terjerat UU ITE.

Turut hadir, Asisten II, H Nobel Nawawi, Kabag Ekonomi, M Iskandar Muda, perwakilan Dinas Pendidikan dan Kebudayaan, serta alumni IKMS.

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Menyusuri Keindahan Air Terjun Temam, Niagaranya Indonesia di Lubuklinggau
Bukit Sulap: Pesona Alami dan Simbol Kota Lubuklinggau
Ketua DPRD Lubuklinggau, H Rodi Wijaya Silahturahmi dengan Civitas Akademika STAIS Mendorong Mewujudkan STAIS Menjadi Universitas Negeri
Calon Walikota Lubuklinggai, H Rodi Wijaya Mendorong Pelestarian Wayang Kulit sebagai Sarana Pemersatu Masyarakat di Era Teknologi dan Globalisasi
Kepala BKKBN Sumsel Puji Dukungan Pemkot Lubuklinggau Sukseskan Harganas
Kisah Inspiratif: Warga Lubuklinggau Temukan dan Kembalikan HP yang Hilang Melalui Instagram
Misteri Antu Banyu di Lubuklinggau: Penunggu Sungai Kelingi yang Legendaris!
Rekomendasi Hotel Terbaik di LubukLinggau
Tag :

Berita Terkait

Friday, 5 July 2024 - 10:57 WIB

Lempok Durian Camilan Khas dari Sumatera Selatan

Friday, 5 July 2024 - 10:38 WIB

Mengenal “Kudok” Senjata Tradisional Khas Sumatra Selatan

Wednesday, 3 July 2024 - 10:52 WIB

Mandi Darah: Tradisi Unik di Desa Pauh, Muratara untuk Membayar Nazar dan Ungkapan Syukur

Wednesday, 3 July 2024 - 10:04 WIB

Tradisi Mandi Pusaka di Sumatera Selatan: Ritual Penyucian Benda Pusaka Penuh Makna

Wednesday, 3 July 2024 - 09:52 WIB

Menelusuri Jejak Puyang di Bumi Seribu Puyang: Warisan Budaya dan Kearifan Lokal di Kabupaten Penukal Abab Lematang Ilir

Wednesday, 3 July 2024 - 09:39 WIB

Aksara Komering: Warisan Budaya yang Perlu Dilestarikan

Wednesday, 3 July 2024 - 09:17 WIB

Menjelajahi Keindahan Alam Sumatera Selatan: Wisata Alam yang Wajib Dikunjungi

Sunday, 30 June 2024 - 09:09 WIB

Tradisi Upacara Adat Mandi Kasai di Lubuklinggau

Berita Terbaru

Lubuklinggau

Bukit Sulap: Pesona Alami dan Simbol Kota Lubuklinggau

Saturday, 20 Jul 2024 - 09:46 WIB