4. Kondisi Mesin
Pastikan Anda cek mesin mobil bekas dalam kondisi baik dengan memeriksa level oli, suhu mesin, serta suara dan getaran saat mesin menyala.
5. Test Drive
ADVERTISEMENT
SCROLL TO RESUME CONTENT
Ini penting dilakukan ya Anda. Selalu lakukan test drive sebelum membeli mobil bekas untuk merasakan kenyamanan berkendara dan memastikan tidak ada masalah teknis yang tersembunyi.
6. Periksa Dokumen
Anda harus pastikan semua dokumen kepemilikan seperti STNK (Surat Tanda Nomor Kendaraan) dan BPKB (Buku Pemilik Kendaraan Bermotor) lengkap dan sah. Selain itu kamu cek kembali pajak kendaraan tersebut sudah terbayar lunas, agar kamu tidak terbebankan dengan biaya denda jika ada keterlambatan pembayaran pajak kendaraan.
Demikianlah beberapa tips informasi cara memilih mobil bekas.
Halaman : 1 2