Tokoh Lintas Agama Kota Lubuk Linggau Deklarasi Pemilu Damai 2024

Tuesday, 12 November 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

“Jangan ada benturan di masyarakat terkait tahapan Pilkada tahun ini, jaga kesatuan dan persatuan dari setiap elemen sehingga Lubuk Linggau aman, damai dan melahirkan pemimpin yg amanah,” katanya.
Koimudin juga mengajak Forum Kerukunan Umat Beragama (FKUB) untuk menyampaikan pesan damai ini kepada seluruh pemeluk agama.

Kepada peserta Pilkada, diharapkan dapat mengajak para timsesnya untuk menjaga kedamaian dalam pilkada ini.
Ketua FKUB Kota Lubuk Linggau, Ismu Rizal dalam sambutannya mengatakan deklarasi ini adalah salah satu upaya untuk menjaga persatuan dan kerukunan antar umat beragama dalam mewujudkan Pemilu 2024 yang aman dan damai.

Baca Juga  Pj Wako Lepas Peserta Sepeda Santai

“Kita sudah sepakati bersama dalam tanda tangan tersebut, sebagai upaya menjaga persatuan dan kerukunan antar umat beragama dalam mewujudkan Pemilu 2024 yang aman dan damai,” ucapnya.(*/esa)

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Wali Kota Lubuk Linggau Hadiri Rakor Forkopimda Provinsi dan Kabupaten/Kota se-Sumsel
Wali Kota Tutup Festival Ramadhan Fair 2025 di Alun-Alun Merdeka Lubuk Linggau
Wako-Wawako Safari Ramadhan di Masjid Al Amin Kelurahan Karya Bakti
Wali Kota Lubuk Linggau Terima Audiensi LPA, Tekankan Pelestarian Budaya Lokal
Buka Seleksi JPT Pratama, Walikota Lubuk Linggau Tegaskan Tidak Ada Jual Beli Jabatan
Wakil Wali Kota Lubuk Linggau Pimpin Rapat Pengurangan PBB dan BPHTB
Wali Kota Lubuk Linggau Pimpin Rapat Sinkronisasi Program Perangkat Daerah dengan Visi ‘Linggau Juara’
Pemkot Lubuk Linggau Laksanakan Serah Terima Jabatan Wali Kota dan Wakil Wali Kota
Tag :

Berita Terkait

Wednesday, 19 March 2025 - 13:17 WIB

Wali Kota Lubuk Linggau Hadiri Rakor Forkopimda Provinsi dan Kabupaten/Kota se-Sumsel

Tuesday, 18 March 2025 - 11:58 WIB

Wali Kota Tutup Festival Ramadhan Fair 2025 di Alun-Alun Merdeka Lubuk Linggau

Tuesday, 18 March 2025 - 11:34 WIB

Wako-Wawako Safari Ramadhan di Masjid Al Amin Kelurahan Karya Bakti

Wednesday, 12 March 2025 - 00:04 WIB

Wali Kota Lubuk Linggau Terima Audiensi LPA, Tekankan Pelestarian Budaya Lokal

Thursday, 6 March 2025 - 02:02 WIB

Buka Seleksi JPT Pratama, Walikota Lubuk Linggau Tegaskan Tidak Ada Jual Beli Jabatan

Berita Terbaru

Lubuklinggau

Wako-Wawako Safari Ramadhan di Masjid Al Amin Kelurahan Karya Bakti

Tuesday, 18 Mar 2025 - 11:34 WIB