Bupati Musi Rawas Lakukan Pengukuhan Forum Ikatan Remaja Masjid Kabupaten Musi Rawas Priode 2024-2026

Sunday, 8 September 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Musi Rawas – Bupati Musi Rawas, Hj. Ratna Machmud melakukan pengukuhan Forum Ikatan Remaja Masjid (FIRMA) Kabupaten Musi Rawas Periode 2024-2026 dan pelepasan santri FASI Provinsi Sumatera Selatan, bertempat di Pendopoan Rumah Dinas Bupati Musi Rawas, Sabtu (07/09/2024).

Bupati Musi Rawas Hj. Ratna Machmud mengucapkan selamat atas dikukuhkannya ketua dan pengurus FIRMA Kabupaten Musi Rawas Periode 2024-2026. Beliau menuturkan agar seluruh pengurus yang telah dikukuhkan tersebut dapat mengemban amanah dengan penuh tanggung jawab.

Baca Juga  Bupati Musi Rawas Hj. Ratna Machmud Mensosialisasikan Peningkatan Kompetensi dan Program Integrasi Layanan Primer (ILP) di Puskesmas TPK

“Saya berharap dengan dikukuhkannya Forum Ikatan Remaja Masjid ini, dapat mengayomi seluruh Remaja Islam di Kabupaten Musi Rawas dan dapat mengajak para remaja untuk lebih dekat dengan masjid untuk beribadah dan kegiatan belajar lainnya,” ujarnya.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dan juga, Bupati juga menyampaikan selamat kepada santri FASI Provinsi Sumatera Selatan yang akan mengikuti Festival Anak Sholeh Indonesia. Dimana, Festival Anak Saleh Indonesia (FASI) merupakan ajang lomba kreativitas santri berprestasi dari berbagai jenjang pendidikan.

Baca Juga  Bupati Musi Rawas Hj. Ratna Machmud Serahkan Mobil Ambulance untuk Desa Simpang Gegas Temuan dan Desa Lubuk Besar

Bupati Musi Rawas mengatakan, kegiatan FASI diharapkan berperan sebagai media evaluasi kualitas santri di wilayah Kabupaten Musi Rawas, yang akan menjadi dasar untuk perbaikan kurikulum dan proses pembelajaran di masa mendatang.

“Semoga dengan mengikuti FASI dapat menjadi media untuk mempererat tali kekeluargaan dan peduli terhadap pendidikan anak-anak, sebagai wadah untuk membangun semangat kebersamaan disetiap jenjang kelembagaan,” Ucap Bupati Musi Rawas Hj. Ratna Machmud.

Facebook Comments Box

Baca Juga  Bupati Musi Rawas Hj. Ratna Machmud membuka Sosialisasi Peningkatan Kompetensi dan Program Integrasi Layanan Primer (ILP) di Puskesmas Pian Raya Kecamatan Muara Lakitan

Berita Terkait

Pjs. Bupati Musi Rawas Deva Octavianus Menjadi Inspektur Upacara Peringatan Hari Sumpah Pemuda ke-96 Tahun 2024
Pjs. Bupati Musi Rawas Deva Oktavianus Coriza dengan BNN terkait Pencegahan dan Pemberantasan Penyalahgunaan dan Peredaran Gelap Narkoba
Pjs. Bupati Musi Rawas Deva Octavianus Pimpin Upacara Peringatan Hari Santri Nasional Tingkat Kabupaten Musi Rawas Tahun 2024
Penjabat Sementara (Pjs) Bupati Musi Rawas, Deva Octavianus Coriza melepas kontingen Pekan Olahraga dan Seni Diniyah Takmiliyah (PORSADIN)
Pjs. Bupati Musi Rawas Deva Octavianus Terima Audiensi Wakil Direktur Bidang Keuangan dan Umum Politeknik Keuangan Negara
Pjs. Bupati Musi Rawas Deva Octavianus HadirRapat Koordinasi Persiapan Debat Publik Calon Bupati dan Wakil Bupati
Silaturahmi Pjs. Bupati Musi Rawas bersama jajaran Forkopimda Kabupaten Musi Rawas
Pjs Bupati Mura Deva Octavianus menghadiri Rapat Paripurna DPRD Kabupaten Musi Rawas

Berita Terkait

Tuesday, 29 October 2024 - 14:00 WIB

Pjs. Bupati Musi Rawas Deva Octavianus Menjadi Inspektur Upacara Peringatan Hari Sumpah Pemuda ke-96 Tahun 2024

Tuesday, 29 October 2024 - 13:55 WIB

Pjs. Bupati Musi Rawas Deva Oktavianus Coriza dengan BNN terkait Pencegahan dan Pemberantasan Penyalahgunaan dan Peredaran Gelap Narkoba

Wednesday, 23 October 2024 - 13:05 WIB

Pjs. Bupati Musi Rawas Deva Octavianus Pimpin Upacara Peringatan Hari Santri Nasional Tingkat Kabupaten Musi Rawas Tahun 2024

Tuesday, 22 October 2024 - 06:04 WIB

Penjabat Sementara (Pjs) Bupati Musi Rawas, Deva Octavianus Coriza melepas kontingen Pekan Olahraga dan Seni Diniyah Takmiliyah (PORSADIN)

Saturday, 19 October 2024 - 15:30 WIB

Pjs. Bupati Musi Rawas Deva Octavianus Terima Audiensi Wakil Direktur Bidang Keuangan dan Umum Politeknik Keuangan Negara

Berita Terbaru

Lubuklinggau

Pj Wako dan Jajaran Safari Jumat di Masjid Jami’ At Takwa

Friday, 22 Nov 2024 - 13:23 WIB

Lubuklinggau

Pj Wako dan Jajaran Pemkot Senam Bersama di SMPN 9 Lubuk Linggau

Friday, 22 Nov 2024 - 13:19 WIB