Vita Novalia Arifin memberi apresiasi dan semangat kepada Pengawas TPS terlantik, karena setelah pelantikan ini kalian langsung di hadapkan dengan pengawasan Kampanye yang mana Tahapannya sedang berjalan saat ini.
” Kami sangat berharap kita semua bisa bekerja sama dengan baik guna mensukseskan Pemilihan serentak tahun 2024 ini, dengan cara mari kita Awasi seluru tahapan Pemilihan Kepalah Daerah ini dengan baik dan jangan lupa tuangkan kedalam Form A apa yang sahabat awasi, Apa yang dituangkan harus sesuai dengan tata cara penulisan agar pembaca dari Form A itu mengerti apa hasil yang sahabat lakukan dari pengawasan itu, maka dari itu gunakan Narasi yang baik dan dan jelas dengan menggunakan 5W+H1. ” Ujar Vita Novalia.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO RESUME CONTENT
Halaman : 1 2 3 4 5 Selanjutnya