Berikut manfaat dari kacang tanah bagi kesehatan:
1. Menurunkan berat badan
Selama ini kacang tanah dianggap berkalori tinggi sehingga dapat menggagalkan diet. Padahal, jika dikonsumsi dalam batas wajar, kacang tanah dapat membantu menurunkan berat badan. Manfaat kacang tanah ini didapatkan dari kandungan protein dan serat yang tinggi di dalamnya. Kandungan protein dan serat pada kacang tanah dapat membuat kamu kenyang lebih lama dan menurunkan keinginan untuk mengonsumsi camilan lain yang tidak sehat.
Halaman : 1 2 3 4 5 Selanjutnya