LUBUKLINGGAU-Penjabat (Pj) Wali Kota Lubuklinggau, H Trisko Defriyansa menjadi inspektur upacara pada pembukaan Tentara Manunggal Masuk Desa (TMMD) ke-118 Kota Lubuklinggau yang digelar di Talang Mandur, RT 08 Kelurahan Sumber Agung, Kecamatan Lubuklinggau Utara I, Kota Lubuklinggau, Rabu (20/9).
Dalam sambutannya, H Trisko Defriyansa mengapresiasi kegiatan TMMD tersebut. Pada momentum ini, dikatakannya pembuktian TNI yang benar-benar manunggal kepada rakyat.
“Kami menyampaikan apresiasi kepada jajaran Kodim 0406 Lubuklinggau, jajaran Brimob, Polri serta seluruh masyarakat di lokasi ini,” ucapnya.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO RESUME CONTENT
Kegiatan ini berupa kegiatan fisik yang membuka akses jalan sejauh 8,5 Km, membangun MCK dan peningkatan Rumah Tidak Layak Huni (RTLH). Semua itu merupakan infrastruktur dasar yang dibutuhkan masyarakat serta sesuai dengan program Pemkot Lubuklinggau yakni pembangunan berwawasan lingkungan.
Halaman : 1 2 Selanjutnya