LUBUKLINGGAU-Penjabat (Pj) Wali Kota Lubuklinggau, H Trisko Defriyansa membuka secara resmi acara Grand Final Ngeradak Mall (Lomba Karaoke) tahun 2023 di Atrium Lippo Plaza Kota Lubuklinggau, Sabtu (4/11/23).
Ketua panitia pelaksana, Endang Kusmadi dalam laporannya mengatakan acara ini diikuti lebih kurang 250 peserta berasal dari Kota Lubuklinggau dan sekitarnya.
“Dari jumlah tersebut hingga hari ini masih terjaring 21 orang peserta yang akan berpartisipasi pada babak grand final,” ujarnya.
Halaman : 1 2 3 4 Selanjutnya