Lubuk Linggau – Penjabat (Pj) Wali Kota Lubuk Linggau, H. Koimudin, melakukan kunjungan langsung ke Alun-alun Merdeka Taman Kurma, Selasa (21/1/2025). Kunjungan ini bertujuan untuk memastikan kondisi dan perkembangan fasilitas di kawasan tersebut, yang menjadi salah satu destinasi unggulan di Kota Lubuk Linggau.
Dalam peninjauan ini, Pj Wali Kota memeriksa berbagai fasilitas, mulai dari kebersihan area, kondisi taman, hingga infrastruktur pendukung lainnya. Alun-alun Merdeka Taman Kurma tidak hanya menjadi ruang terbuka hijau bagi masyarakat, tetapi juga berfungsi sebagai tempat rekreasi dan simbol kebanggaan kota.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO RESUME CONTENT
Halaman : 1 2 3 4 5 Selanjutnya