Tips Mengatasi Sakit Kepala, Yuk Simak!

Thursday, 28 March 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

4. Kompres hangat atau dingin
Jika kamu mengalami sakit kepala yang disebabkan oleh ketegangan otot, kompres hangat atau dingin dapat membantu mengurangi keluhan. Apabila kamu mengalami migrain, cobalah mengaplikasikan kompres dingin di dahi kamu selama tidak lebih dari 15 menit. Sedangkan jika kamu mengalami tension type headache, cobalah untuk memberikan kompres hangat di daerah leher atau belakang kepala.

Baca Juga  5 Gerakan yang Efektif Atasi Perut Buncit

5. Minum obat sakit kepala
Apabila semua cara menghilangkan sakit kepala di atas tidak juga efektif untuk mengatasi keluhan yang dialami, kamu dapat mengonsumsi obat sakit kepala. Beberapa jenis obat sakit kepala yang dapat dibeli di apotek tanpa resep dokter adalah paracetamol dan ibuprofen.

Demikianlah beberapa tips mengatasi sakit kepala yang bisa anda coba, semoga bermanfaat.

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Puskesmas Citra Medika Lakukan Simulasi Pemeriksaan Kesehatan Gratis
Wow Ini Dia Cara Mengeluarkan Air dari Telinga dengan Cepat!
Mengulik Penyebab Telinga Gatal, Yuk Simak!
Waspada Penyebab Gendang Telinga Pecah!
Tips Menggunakan Obat Tetes Telinga dan Kondisi yang Memerlukannya!
Tips Membersihkan Telinga dengan Tepat!
Mengulik Berbagai Macam Obat Alami Batuk yang Patut Dicoba!
Tips Mengeluarkan Dahak Secara Alami, Yuk Simak!
Tag :

Berita Terkait

Monday, 3 February 2025 - 23:09 WIB

Puskesmas Citra Medika Lakukan Simulasi Pemeriksaan Kesehatan Gratis

Saturday, 30 November 2024 - 14:39 WIB

Wow Ini Dia Cara Mengeluarkan Air dari Telinga dengan Cepat!

Saturday, 30 November 2024 - 14:35 WIB

Mengulik Penyebab Telinga Gatal, Yuk Simak!

Saturday, 30 November 2024 - 14:30 WIB

Waspada Penyebab Gendang Telinga Pecah!

Saturday, 30 November 2024 - 14:16 WIB

Tips Menggunakan Obat Tetes Telinga dan Kondisi yang Memerlukannya!

Berita Terbaru

Lubuklinggau

Wako-Wawako Safari Ramadhan di Masjid Al Amin Kelurahan Karya Bakti

Tuesday, 18 Mar 2025 - 11:34 WIB