Wow! Khasiat Kentang Yang Tersembunyi!

Wednesday, 28 August 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

4. Menurunkan Risiko Peradangan
Menurut jurnal ilmiah berjudul Pigmented Potato Consumption Alters Oxidative Stress and Inflammatory Damage in Men dari The Journal of Nutrition menyebutkan, kentang kuning dan ungu dapat mengurangi peradangan. Ini juga bisa berarti perlindungan terhadap radang sendi dan rematik. Glikoalkaloid dalam kentang (senyawa pahit dalam sayuran) dan ekstrak kulit kentang menunjukkan efek antiinflamasi. Selain itu, kentang juga mengandung senyawa anthocyanin yang memberikan manfaat antiinflamasi.

Baca Juga  Luar Biasa Ini Dia 5 Khasiat Dari Tempe!

5. Mencegah Anemia
Kentang merupakan salah satu makanan penambah darah yang dapat mencegah anemia. Manfaat kentang ini diperoleh berkat kandungan asam folat yang berperan dalam produksi sel darah merah di dalam tubuh. Vitamin B6 dan vitamin C pada kentang juga membantu penyerapan zat besi yang merupakan komponen utama dalam pembentukan hemoglobin.

Baca Juga  Waspada! Bahaya Konsumsi Es Krim Pemicu Berbagai Macam Penyakit!

Demikianlah manfaat dari kentang untuk kesehatan, semoga bermanfaat.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

 

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Puskesmas Citra Medika Lakukan Simulasi Pemeriksaan Kesehatan Gratis
Wow Ini Dia Cara Mengeluarkan Air dari Telinga dengan Cepat!
Mengulik Penyebab Telinga Gatal, Yuk Simak!
Waspada Penyebab Gendang Telinga Pecah!
Tips Menggunakan Obat Tetes Telinga dan Kondisi yang Memerlukannya!
Tips Membersihkan Telinga dengan Tepat!
Mengulik Berbagai Macam Obat Alami Batuk yang Patut Dicoba!
Tips Mengeluarkan Dahak Secara Alami, Yuk Simak!

Berita Terkait

Monday, 3 February 2025 - 23:09 WIB

Puskesmas Citra Medika Lakukan Simulasi Pemeriksaan Kesehatan Gratis

Saturday, 30 November 2024 - 14:39 WIB

Wow Ini Dia Cara Mengeluarkan Air dari Telinga dengan Cepat!

Saturday, 30 November 2024 - 14:35 WIB

Mengulik Penyebab Telinga Gatal, Yuk Simak!

Saturday, 30 November 2024 - 14:30 WIB

Waspada Penyebab Gendang Telinga Pecah!

Saturday, 30 November 2024 - 14:16 WIB

Tips Menggunakan Obat Tetes Telinga dan Kondisi yang Memerlukannya!

Berita Terbaru

Lubuklinggau

Wako-Wawako Safari Ramadhan di Masjid Al Amin Kelurahan Karya Bakti

Tuesday, 18 Mar 2025 - 11:34 WIB