Ragam Khasiat Dari Telur Puyuh!

Sunday, 31 March 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Telur puyuh adalah telur burung puyuh yang kerap dijadikan bahan makanan di berbagai tradisi kuliner di dunia, termasuk di Asia, Eropa, dan Amerika. Di beberapa kawasan, telur puyuh dianggap biasa saja dan bukanlah hidangan eksotik. Di Kolombia, Ekuador dan Venezuela, telur puyuh rebus lazim dijadikan tambahan pada hot dog dan hamburger. Berikut ini adalah kandungan zat gizi telur ini per butirnya 9 gram :
• Kalori: 14,2 kkal.
• Protein: 1,17 gram (g).
• Lemak: 1 g.
• Karbohidrat: 0,037 g.
• Kalsium: 5,76 mg.
• Besi: 0,328 miligram (mg).
• Magnesium: 1,17 mg.
• Fosfor: 20,3 mg.
• Kalium: 11,9 mg.
• Natrium: 12,7 mg.
• Seng: 0,132 mg.
• Tembaga: 0,006 mg.
• Mangan: 0,003 mg.

Facebook Comments Box
Baca Juga  Manfaat Buah Pisang Yang Jarang Diketahui Banyak Orang

Berita Terkait

Puskesmas Citra Medika Lakukan Simulasi Pemeriksaan Kesehatan Gratis
Wow Ini Dia Cara Mengeluarkan Air dari Telinga dengan Cepat!
Mengulik Penyebab Telinga Gatal, Yuk Simak!
Waspada Penyebab Gendang Telinga Pecah!
Tips Menggunakan Obat Tetes Telinga dan Kondisi yang Memerlukannya!
Tips Membersihkan Telinga dengan Tepat!
Mengulik Berbagai Macam Obat Alami Batuk yang Patut Dicoba!
Tips Mengeluarkan Dahak Secara Alami, Yuk Simak!

Berita Terkait

Monday, 3 February 2025 - 23:09 WIB

Puskesmas Citra Medika Lakukan Simulasi Pemeriksaan Kesehatan Gratis

Saturday, 30 November 2024 - 14:39 WIB

Wow Ini Dia Cara Mengeluarkan Air dari Telinga dengan Cepat!

Saturday, 30 November 2024 - 14:35 WIB

Mengulik Penyebab Telinga Gatal, Yuk Simak!

Saturday, 30 November 2024 - 14:30 WIB

Waspada Penyebab Gendang Telinga Pecah!

Saturday, 30 November 2024 - 14:16 WIB

Tips Menggunakan Obat Tetes Telinga dan Kondisi yang Memerlukannya!

Berita Terbaru

Kampung Dongeng Linggau Ceria Resmi di Launching sekaligus pelantikan Ketua Kampung Dongeng Lubuk Linggau di Jalan Waringin lintas, Gang Rajawali, Kelurahan Puncak Kemuning, Kec. Utara II, Jum'at Sore (07/02/2025).

Lubuklinggau

Endang Puspitasari Dilantik Jadi Ketua Kampung Dongeng Linggau Ceria

Monday, 10 Feb 2025 - 17:14 WIB